Organ tempat pencernaan
Penghasil getah
Getah/ Enzim yang dihasilkan
Fungsi
Mulut
Kelenjar saliva
Amilase, mucus/lendir, air
Memecah pati (amilum) menjadi maltosa
Lambung
Dinding lambung

Asam lambung (HCL)
Membunuh bakteri, membantu pepsin, melarutkan mineral
Enzim Renin
Mengubah kaseinogen menjadi kasein
Enzim Pepsin
Mengubah protein menjadi proteosa, pepton dan polipeptida
Usus halus
Pankreas
Enzim Karbohidrase Pankreas
Mencerna amilum menjadi maltosa/ disakarida lainnya
Enzim Lipase Pankreas
Mengubah lemak menjadi asam lemak dan gliserol
Enzim Tripsin
Mengubah protein menjadi polipeptida
Enzim Amilase Pankreas
Mengubah amilum menjadi disakarida (maltosa)
Dinding usus halus
Enzim Enterokinase
Mengubah Tripsinogen menjadi tripsin yang digunakan dalam saluran pankreas
Enzim Maltase
Mengubah Maltosa menjadi Glukosa
Enzim Laktase
Mengubah Laktosa menjadi Glukosa dan Galaktosa
Enzim Sukrase
Mengubah Sukrosa menjadi Glukosa dan Fruktosa
Enzim Peptidase
Mengubah Polipeptida menjadi Asam Amino
Enzim Lipase
Mengubah lemak menjadi asam lemak dan Gliserol
Hati
Empedu
Mengemulsikan lemak